Anies diutus ke Jakarta mengikuti pelatihan kepemimpinan bersama 300 Ketua OSIS Se-Indonesia. Selama pelatihan dibentuk kepengurusan yang ketuanya dipilih secara voting oleh seluruh peserta, Anies terpilih menjadi Ketua dari para Ketua OSIS Se-Indonesia tersebut.
Lihat semua Cerita